Rabu, 09 Maret 2011

Connectify

Salam hangat sobat blogger, malm ini saya akan share aplikasi membuat hotspot sendiri pakek laptop/pc. tapi aplikasi hanya berjalan pada Os windows 7.
yang perlu dipersiapkan hanya :
1. laptop yang sudah wifi
2. modem/hp smart/speddy
3. download aplikasinya
        shcreenshot :


Cara setting (perhatikan gambar di atas) :

  1. Wifi-Nama : Isi nama jaringan wifi anda anda kehendaki. (misal :wayandharma-xparea)
  2. Password : masukan password sesuai keinginan anda. Berfungsi untuk mengamankan jaringan internet anda, dari orang-orang yang tidak berkepentingan.
  3. Internet : Pilih sumber koneksi internet anda yang akan anda share.
  4. Wifi : Pilih "wireless network connection"
  5. Mode : Biasanya di sesuaikan dengan jenis kartu wifi anda, tergantung kartu wifi anda, sudah support yang mana.
  6. Klik aplly settings
  7. Lalu start hotspot
  8. Selesai
 Download connectify (2,2 MB)

 Bila anda tertarik untuk share artikel saya dimanapun (facebook,blog,twiter dll) boleh tapi tolong cantumkan link sumber nya.Mari bangun Indonesia lebih baik lagi, dengan berbagi informasi yang bermanfaat. Terima kasih..

0 komentar:

Posting Komentar

setetes komentar anda berguna untuk memajukan blogs ini.

wayandharma © 2008. Design by :Yanku Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute